


Fakultas Arsitektur dan Desain – UPN "Veteran" JATIM
Surabaya, 30/03/2023
Kepada :
Ysh. Bapak/Ibu Dosen FAD
Assalamualaikum, selamat sore bapak ibu
Melanjutkan informasi yang disampaikan Rabu siang pada sosialisasi SKP selanjutnya perlu kami sampaikan bahwa :
Pendaftaran Beasiswa LPDP biasanya dibuka dalam dua tahap setiap tahunnya. Tahap pertama akan dibuka pada Februari 2023, sedangkan tahap kedua pada Juli 2023.
https://naikpangkat.com/syarat-dan-pendaftaran-beasiswa-lpdp-2023/2/